Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2024

Januari : Bulan Penuh Harapan dan Kejutan

Teknokra.id - Halo Sobat Teknokra! Januari adalah bulan pertama dalam kalender yang membawa suasana baru setelah pergantian tahun. Bulan ini adalah waktu memulai visi dan misi kedepan lebih baik. Yuk simak fakta menarik bulan Januari!  1. Perayaan Tahun Baru Di awal Januari, kota di seluruh dunia dihiasi lampu-lampu perayaan tahun baru yang masih bersinar. Meskipun perayaan tahun baru sudah berlalu, cahayanya masih memberikan keindahan tersendiri dan mengingatkan kita akan momen kebahagiaan yang baru saja berlalu. 2. Pemandangan Salju Putih  Bulan ini juga dikenal dengan salju yang menutupi sebagian besar belahan bumi utara. Pemandangan salju putih bersih dan segar memberikan nuansa keajaiban, menciptakan pemandangan yang memesona dan suasananya sendiri yang berbeda dengan bulan-bulan lainnya. 3. Perayaan Ulang Tahun Bagi banyak orang, Januari menjadi waktu untuk merayakan ulang tahun. Merayakan kelahiran diawal tahun memberikan kesan khusus dan membuat seseorang merenung tent...

HETAMI : Kewartawanan Pers dan Suara Merdeka

Teknokra.id -   Buku HETAMI diterbitkan oleh Yayasan Karyawan Suara Merdeka di Semarang pada tahun 1995. Buku ini merupakan buku yang mengabadikan perjalanan hidup “Pak Hetami” yang di dalamnya memuat pelajaran dan nasihat beliau semasa hidup juga sangat bermanfaat untuk pers di seluruh Indonesia. Sebelum penerbitannya buku ini banyak timbul pro dan kontra, namun Bambang Sadono selaku penyunting selalu mengusulkan kepada senior di Harian Suara Merdeka agar buku ini bisa disusun dan segera dipublikasikan.  Nama Pak Hetami layak untuk diabadikan, karena kelengkapanya sebagai pers bukan saja sebagai wartawan tetapi juga dikenal sebagai perintis surat kabar nasional yang menjadi tonggak dalam persiapan bertahan pada berbagai suasana dan perubahan.  M engutip salah satu pandangan dari Pak Hetami “Menjadi wartawan juga membuat orang mudah terkenal dan dikenal. Nama Hetami tanpa Suara Merdeka maka   tidak artinya”  Dalam buku ini menceritakan perjalanan masa perint...

Transformasi Sosial Ekonomi: Menggali Peluang dan Menghadapi Tantangan di Era Modern

Teknokra.id - Dalam era modern yang penuh dinamika ekonomi dan perkembangan teknologi, transformasi sosial ekonomi menjadi landasan penting bagi pembangunan masyarakat. Perubahan pada pola konsumsi, kemajuan teknologi, dan kebijakan ekonomi nasional juga global menjadi elemen utama yang membentuk perjalanan transformasi ini. Salah satu aspek menarik dari transformasi sosial ekonomi adalah adanya peluang dan tantangan disektor digital. Revolusi industri 4.0 membawa perubahan mendasar dalam cara bisnis beroperasi dan cara masyarakat berinteraksi. Keberlanjutan dan integrasi teknologi menjadi kunci untuk memanfaatkan peluang ini, dengan kesadaran akan pentingnya literasi digital pada semua lapisan masyarakat. Tantangan ekonomi seperti pengangguran, ketidaksetaraan pendapatan, dan kemiskinan masih menjadi fokus utama transformasi sosial ekonomi. Program - program pemberdayaan ekonomi, pelatihan keterampilan, dan inovasi dalam model bisnis menjadi solusi yang diperlukan untuk meningkatkan ...

4 Tips Bijak Gunakan Sosial Media

Teknokra.id - Halo Sobat Teknokra! Siapa yang suka posting foto atau video di sosial media tapi secara asal aja nih ? Pasti banyak dari teman-teman yang memposting di sosial media tanpa menyaringnya terlebih dahulu. Yuk simak hal yang harus disaring saat memposting foto atau video ke sosial media! 1. Data Pribadi Data Pribadi merupakan privasi yang sangat dijaga untuk tidak diketahui orang lain. Dengan kita memperhatikan hal apa yang akan kita posting, maka segala data yang privasi seperti KTP, Kartu Keluarga dan identitas lainnya harus dibatasi untuk tidak dipublish. Hal tersebut apabila diposting maka akan disalahgunakan oleh pihak yang tidak bertanggungjawab.  Untuk itu perlu kita sadari bahwa data pribadi cukup kita yang mengetahuinya agar kita aman dari sosial media yang kadang menimbulkan masalah yang membuat tidak nyaman. 2. Masalah keluarga Pastinya kita semua mempunyai masalah yang berbeda beda dalam hidup ini. Masalah yang biasa dialami adalah masalah pribadi ataupun mas...

Rekomendasi 3 Moisturizer untuk Pemula

Teknokra.id - Halo teman-teman semua, siapa yang masih bingung milih moisturizer yang cocok untuk pemula? Yuk simak 3 rekomendasi tiga moisturizer yang cocok untuk pemula, terutama bagi  teman - teman dengan kulit sensitif. 1. Ceramoon Moisturizer Moisturizer ini memiliki bentuk yang kecil dan ramping membuatnya mudah dibawa saat berpergian dan tidak memakan banyak tempat. Teksturnya  gel  bening dengan konsistensi cair, tidak terlalu kental jika di oleskan dikulit akan mudah menyerap,  tekstur moisturizer ini juga sangat lembut, ringan dan mudah diserap saat diaplikasikan pada kulit wajah dengan satu kali pump sudah cukup untuk seluruh wajah.  Setelah mengaplikasikannya di wajah, kulit terasa sangat tenang dan lembap. Moisturizer ini sangat cocok untuk pemula karena teksturnya yang ringan dan cocok untuk semua jenis kulit termasuk kulit sensitif. Dalam moisturizer ini juga terkandung DNA salmon yang bagus untuk kulit wajah dan jarang ditemukan pada brand lokal...